task antropologi

  1. permasalahan suku bangsa mayoritas terjadi Karenaa adanya beberapa sifat yang melekat dalam suku itu sendiri, seperti sifat :
  • etnosentrisme : adalah sikap yang melihat kebudayaan sendiri sebagai tolok ukur manusia
  • stereotip  : adalah sikap memandang rendah orang lain.

Sehingga masing-masing suku bangsa merasa bahwa suku bangsanya adalah suku bangsa yang terbaik dibandingkan suku bangsa yang lainnya ,dan berakhir dengan terciptanya suatu permasalahan yang didasarkan perbedaan suku bangsa yang saling merendahkan.

  1. Stratifikasi sosial atau pelapisan sosial adalah pembedaan penduduk atau masyarakat ke dalam kelas-kelas secara bertingkat (vertikal).
  2. Masyarakat majemuk : masyarakat yang hidup berdampingan secara fisik akan tetapi terpisah oleh perbedaan social.

masyarakat Indonesia disebut masyarakaat majemuk karena Indonesia merupakan Negara kepulauan, sehingga terdapat banyak sekali suku bangsa yang berada di Indonesia, terdapat 815 suku bangsa di Indonesia dan menyebar di semua daerah di Indonesia, mereka hidup berdampingan akan tetapi memiliki perbedaan social seperti perbedaan agama, kebudayaan , dan geografis (vertika ) dan perbedaan ekonomi, pendidikan, social dan politik ( horizontal ).

  • Prasangka adalah sifat  membuat keputusan sebelum mengetahui fakta yang sebenarnya  mengenai objek tersebut.
  • toleransi adalah sikap dan perbuatan yang melarang adanya pembedaan terhadap kelompok kelompok tertentu yang berbeda atau tidak dapat diterima oleh mayoritas masyarakaat . contohnya toleransi beragama.dimana pengantut agama mayoritas dalam suatu tempat mengizinkan keberadaan agama lain.
  • Adat istiadat  adalah suatu kebiasaan yang dilakukan secara turun temurun
Categories: Uncategorized | Tinggalkan komentar

Navigasi pos

Tinggalkan komentar

Blog di WordPress.com.